Lampu Jalanan – Salah satu bagian penting yang harus selalu diperhatikan dalam rangkaian produk smart PJU adalah bagian tiang octagonal Smart PJU. Tiang ini memiliki fungsi utama sebagai penyangga rangkaian lampu dan juga rangkaian panel surya yang dimiliki oleh smart PJU, sehingga ketika tiang ini rusak, maka fungsi smart PJU pun tidak akan bisa maksimal.
Agar tiang ini tidak mengalami kerusakan, para pengguna produk smart PJU wajib melakukan perawatan secara rutin dan teratur. Bila Anda berada di kota Surabaya dan Jakarta prosedur aktivitas perawatan tiang ini mungkin akan diberikan oleh distributor smart PJU atau pun konsultan smart PJU yang anda gunakan, namun bila Anda tinggal di daerah terpencil, mau tidak mau aktivitas perawatan ini wajib Anda temukan dan Anda lakukan sendiri.
Pada dasar nya aktivitas perawatan tiang octagonal untuk smart PJU ini tidak lah begitu sulit. Dalam hal ini Anda Cuma harus memperhatikan keadaan nya saja. Bila kondisi tiang sudah mengalami karat, Anda wajib membersihkan nya dan melakukan pengecatan ulang, sehingga karat tersebut tidak menimbulkan keropos. Dan bila tiang sudah keropos, Anda tinggal mengganti nya dengan tiang yang baru.
Khusus untuk anda yang sedang membutuhkan tiang octagonal smart PJU, kini anda bisa mendapatkan barang ini dengan price list dan harga jual yang murah di PT Greencity Indonesia.